Kamis 27 Jumadil Ula 1446 - 28 November 2024
Indonesian

Apakah Mengambil Sampel dari Serviks (Saluran Rahim) Akan Membatalkan Puasanya Wanita

Pertanyaan

Apakah boleh bagi wanita yang berpuasa melakukan “test swab”, yaitu perawat melakukan swab dari leher rahim ?   

Teks Jawaban

Alhamdulillah.

Uji swab dan mengambil sampel dari leher rahim bagi wanita yang berpuasa, jika hal itu akan menyebabkan turunnya mani, maka akan membatalkan puasanya; karena ada unsur syahwat, dan jika hanya mengambil sampel saja tanpa syahwat maka tidak membatalkan namun menundanya setelah waktu berbuka pada malam hari lebih utama.

Refrensi: Syekh Abdul Karim Al-Khudhair