Donasi untuk situs islamqa.info

Kami memohon donasi dengan suka rela untuk mendukung situs ini, agar situs anda -islamqa.info – berkelanjutan dalam melayani Islam dan umat Islam insyaallah

Apakah Isbal (Menjulurkan sarung atau celana hingga ke bawah mata kaki) Membatalkan Wudhu?

25-05-2013

Pertanyaan 105402

Apa hukum isbal, apakah dia membatalkan wudhu atau tidak?

Teks Jawaban

Alhamdulillah.

Isbal dalam berpakaian di haramkan, akan tetapi tidak membatalkan wudhu.

Wabillahittaufiq wa shallallahu alaa nabiyyina Muhammadin wa aalihi wa shahbihi wa sallam.

Al-Lajnah Ad-Daimah Lil Buhuts wal Ifta

Syekh Abdulaziz bin Abdullah bin Baz, Syekh Abdurrazzaq Afifi, Syekh Abdullah bin Ghudayyan.

Pembatal-pembatal wudu
tampilan di situs islamqa.info