Kamis 6 Jumadil Ula 1446 - 7 November 2024
Indonesian

Haruskah Beristinja' Setiap Kali Hendak Berwudhu'?

1170

Tanggal Tayang : 28-04-2002

Penampilan-penampilan : 23485

Pertanyaan

Haruskah seseorang beristinja' setiap kali hendak berwudhu'?

Teks Jawaban

Alhamdulillah.

, tidak harus, ia tidak harus beristinja setiap kali hendak berwudhu'. Namun ia harus beristinja' dengan mencuci kemaluannya setiap kali selesai buang hajat kecil atau sejenisnya atau dengan mencuci dubur setiap kali selesai buang hajat besar. Baru setelah itu berwudhu' untuk menunaikan shalat.

Refrensi: Fatwa Lajnah Daimah V/102